GWEX NET



KENAPA KITA BUTUH PENETRASI TESTING
apa itu penetrasi testing, fungsi penetrasi testing dan manfaat penetrasi testing

Penetrasi testing adalah sebuah proses yang dilakukan untuk menemukan celah pada suatu sistem dan melakukan ujicoba serangan kepada kelemahan yang ditemukan pada sistem tersebut, fungsi dari penetrasi testing sendiri adalah untuk memperbaiki kelemahan yang ditemukan.

selain itu, penetrasi testing juga dilakukan untuk menguji keamanan suatu sistem. misalnya sistem tersebut telah diberikan sebuah mekanisme keamanan (firewall, WAF, ANTIVIRUS), penetrasi testing akan menguji efektifitas dari mekanisme keamanan tersebut.

penetrasi testing perlu dilakukan untuk menjamin kemanan sebuah sistem dari ancaman serangan yang ada.


terimakasih

References
GwEx Tech